Beranda

 
 

Berita

 
Desa Wisata Lereng Merapi Bangkit
Minggu | 21 - Desember- 2010

wisata smkn 2 slawiYOGYAKARTA, KOMPAS.com - Sebanyak 726 homestay atau rumah singgah desa wisata di Lereng Merapi rusak ringan dan rusak berat akibat erupsi Gunung Merapi. Desa wisata yang luluh lantak dan hanya menyisakan puing-puing tetap dikelola oleh warga sekitar. Dengan keunggulan utama berupa keunikan alam pascaerupsi, warga mengelola desa wisata ini dari lokasi pengungsian.

Kepala Dusun Petung, Cangkringan, Sleman Pairin mengatakan kaum perempuan di dusun . . . Selengkapnya>>



UN SMP dan SMA Dilaksanakan Mei 2011
Minggu | 16 - Desember- 2010

pelaksanaaan ujianJAKARTA, KOMPAS.com -  Pemerintah dan Badan Standar Pendidikan Nasional telah siap dengan formula baru penilaian kelulusan siswa dari satuan pendidikan. Untuk itu, pelaksanaan ujian nasional tahun ajaran 2010/2011 hanya dilaksanakan satu kali pada bulan Mei 2011.

Ujian nasional (UN) utama untuk SMA/SMK digelar pada minggu pertama Mei 2011, sedangkan untuk SMP pada minggu kedua Mei 2011. Adapun UN susulan bagi mereka yang belum mengikuti UN . . . Selengkapnya>>



Awas! 6 "Peluru" Pembunuh di Jalanan Saat Mudik
Senin | 6 - November- 2010

calKOMPAS.com — Jalur mudik dari Jakarta menuju Jawa Barat, Jawa Tengah, dan Jawa Timur mulai ramai pada Senin (6/9/2010) besok (H-4). Dalam melakukan perjalanan jauh, entah siang atau malam, tak cuma kondisi mobil dan fisik pengemudi yang harus prima. Setidaknya ada enam "peluru" yang bisa menyebabkan nyama pengemudi dan keluarga bisa melayang.

Unsur-unsur tersebut disusun berdasarkan persentase kecelakaan (dari tertinggi . . . Selengkapnya>>



Power Steering Listrik dengan Sambungan Termosplatik
Selasa | 15 - Desember- 2010

alteSAGINAW, KOMPAS.com -  Nexteer Automotive, produsen setir, power steering dan as roda dari Amerika Serikat mengumumkan, berhasil mengembangkan power steering listrik (EPS) yang tidak berisik, efisiens dan mampu menghasilkan “feedback” atau reaksi yang lebih baik dari pengemudinya.

Dijelaskan, EPS terbaru tersebut menggunakan sistem sambungan-berpasangan (coupling) yang dibuat dari plastik lentur untuk menggantikan baja. Dengan ini pula, selain bisa mengurangi suara, bobotnya juga . . . Selengkapnya>>



Halaman :
1 2 3 >>
 
 
[close]